Rabu, 06 November 2019

SMA Negeri 1 Bandar Simalungun Di Microsoft Global Learning Connection





Microsoft Global Learning Connection (sebelumnya Skype-a-Thon) adalah acara yang memungkinkan siswa untuk melakukan perjalanan keliling dunia dan terhubung ke luar kelas menggunakan Skype, Tim, dan Flipgrid!

SMA Negeri  1 Bandar Simalungun Sumatera Utara tahun ini bergabung untuk # MSFTGlobalConnect— pada 5-6 November 2019 untuk melakukan perjalanan 17 juta mil virtual, menghubungkan ratusan ribu siswa dan membuat perbedaan dalam membuka hati dan pikiran di seluruh dunia!
SMA Negri 1 Bandar Simalungun Sumatera Utara terpilih sebagai salah satu sekolah dalam GLC Microsoft 2019 pada tanggal 5 November 2019. Microsoft Global Learning Connection merupakan acara yang digelar untuk merayakan pembelajaran tanpa batas selama 48 jam non stop. Ribuan pelajar, pendidik, dan pembicara ahli bergabung dalam sebuah perjalanan virtual bersama dalam sambungan Skype, Teams, dan Flipgrid, bertemu dengan teman baru, membuka hati dan pikiran terhadap dunia, di seluruh Indonesia akan terhubung dengan para nara sumber dari jajaran eksekutif Microsoft. 1000+ siswa dan lebih dari 150 guru akan mendapatkan wawasan global tentang beragam budaya, nilai, dan perspektif yang berbeda namun penuh inspirasi!!
Sekolah yang terhubung
SD
SDN Banyuwangi 1
SDN Jorok
SDN Sukasirna
SD Muhammadiyah 1 Muntilan
SDN Kepanjen 2
SDN 6 Gelanggang
SDN Suruh O1
SDN 13 Kapalo Koto
SDN Kalinegoro 6
SDN Nawin Ilir 1
Xianggang Putonghua Yanxishe Primary School Of
Science And Creativity (XPYPSSC) HongKong
Toko Gakuen Elementary School Japan
SMPN 2 Bangilan
UPT SMPN 3 Lamuru
SMPN 23 Sinjai
SMPN 2 Pangsid
SMPN 2 Gempol
SMPN 3 Purwokerto
SMPN 12 Parepare
SMP Muhammadiyah 7 Colomadu
Sekolah Indonesia Kota Kinabalu
SMA/SMK
SMA Islam Terpadu Granada
SMAN 1 Bandar
SMKN 2 Gorontalo
SMK Telkom Makassar
SMAN 1 Tolitoli
SMAN 1 Pati
SMKN 2 Trenggalek
SMAN 8 Surakarta
SMKN 15 Kota Bekasi
SMA Bina Insan Mandiri
SMKS Muhammadiyah Paguyangan
Sekolah Insan Cendikia Madani
Hong Kong Baptist University Affiliated School
Wong Kam Fai Secondary and Primary School
(HKBUAS)
Yan Chai Hospital Law Chan Chor Si College
(LCCS)
Jadwal Kegiatan
09.30 - 10.00 Linda Dwiyanti Vivek Puthucode
10.00 - 10.30
SDN Banyuwangi 1, SDN Sukasirna, SDN Jorok, Toko Gakuen Elementary
School Japan SMK Telkom Makassar, SMAN 1 Pati, SMA Bina Insan Mandiri
11.00 - 11.30 Norman Yoshua Sam McNeill
11.30 - 12.00 SD Muhammadiyah 1 Muntilan, SDN 13 Kapalo Kato, SDN Kepanjen 2 SMP Muhammadiyah Colomadu, SIKK, UPT SMPN 3 Lamuru, Hong Kong
Baptist University Affiliated School Wong Kam Fai Secondary and
Primary School (HKBUAS)
13.30 - 14.00 Sianto Wongjoyo Sripriya Ramachandra
14.00 - 14.30 SMPN 2 Gempol, SMKS Muhammadiyah Paguyangan, SMKN 15 Bekasi SMAN 1 Bandar, SMKN 2 Trenggalek, SMPN 2 Pangsid
Jadwal Kegiatan
09.30 - 10.00 Nina Wirahadikusumah Haris Izmee
10.00 - 10.30
SDN 6 Gelanggang, SDN Suruh 01, SDN Nawin Ilir, SDN Kalinegoro 6,
Xianggang Putonghua Yanxishe Primary School Of Science And Creativity
(XPYPSSC) HongKong
Sekolah ICM, SMAN 1 Tolitoli, SMA Islam Terpadu Granada
11.00 - 11.30 Deni Yudi Syahputra Mulia Dewi
11.30 - 12.00 SMKN 2 Gorontalo, SMPN 3 Purwokerto, SMAN 8 Surakarta SMPN 23 Sinjai, SMPN 12 Parepare, SMPN 2 Bangilan
Agenda Kegiatan
Aktivitas Durasi
(dalam menit)
Pembukaan oleh MC + Perkenalan peserta  5 menit
Sesi 1: SMART Student for SMART Era!
(termasuk sesi tanya jawab)     25 menit
Sesi 2: Kolaborasi Antar Kelas
(Kuis Kahoot!, Sing a Song, Sharing time)        25 menit
Penutup.       5 menit
Lomba Antar Sekolah
Untuk memeriahkan kegiatan Global Learning Connection, akan diadakan
perlombaan antar sekolah, yaitu:
1. Lomba Dekorasi Kelas
Menghias dengan tema GLC
2019 Open Hearts Open minds
2. Lomba Foto Grup
Mengabadikan momen seru Global Learning Connection
bersama-sama dalam sebuah momen
Kuis Kahoot!
• Bergabung bersama dengan teman-teman lainnya dalam kuis Kahoot!
Yang menjadi TOP WINNERnya adalah
1.Akbar
 dari SMA N 1 Bandar Simalungun Sumatera Utara
2.Ayu Amelia
 dari SMKN 2 Trenggalek
3.Advent
dari SMA N 1 Bandar Simalungun Sumatera Utara
#MSFTGlobalConnect
#MicrosoftEDU
@SkypeClassroom
Microsoft Global Learning Connection, Open Hearts Open Minds

Rabu, 17 Juli 2019

CERITAKU DI VCT BATCH 4

Awalnya aku tidak tahu apa itu VCT (Virtual Coordinator Training). Atas dasar kepo aku klik saja link pendaftarannya dari grup wa.Akhirnya aku terdaftar di VCT Batch 4 VCI 83.2 Sumatera Utara 2
Berkenaan dengan program pengembangan kompetensi guru dalam rangka mempersiapkan SDM untuk pendidikan 4.0 ,34 provinsi di Indonesia Kemdikbud bekerja sama dengan The Southeast Asian Ministers Of Education Organization (SEAMEO) mengadakan pelatihan secara online bagi para guru SMA, SMK dan SLB.
Training online dilaksanakan oleh SEAMEO secretariat dan SEAMEO SEAMOLEC dalam tema Virtual Coordinator Training (VCT).Pelatihan VCT Batch 4 dilaksanakan secara daring antara tanggal 18 Mei sd 30 Juni 2019.
Hari pertama ,tanggal 18 Mei 2019
Tautan Kegiatan
: Sabtu 18 Mei 2019, Pukul 09.00 - 12.00 WIB
: http://bit.lY/VCTBatch4
Event Number 573 654 135
Evenl Password 12345
Si Kepo bergabung deh di pembukaan VCT Batch 4.Eh...ternyata aku bergabung di Jawa Barat. Mana gak tahu gimana absennya.Selama 3 jam Aku mengikuti pembukaan. Dari awal sampai akhir aku mengikutinya... Hadeh...HP ngadat Pula.Akhirnya gak jadi Aku absence, tanya teman-teman dan instruktur " gimana ini ".Oh... ternyata gak apa-apa.
Hari berikutnya ATM ( Amati Tiru Modifikasi). Dengan mengikuti diskusi di group WA VCT Batch 4 Sumut 2 dan mengamati pertanyaan para guru hebat dan jawaban instruktur. Sekali-sekali Japri beberapa guru hebat dan instruktur, akhirnya Aku bisa memahami maksud dari VCT.
Setelah faham, lanjut deh... dengan modal nekat Aku mulai melaksanakan tugas .

Tugas pertama, Tanggal 28 Mei 2019 Aku berperan sebagai Moderator di sesi 4 pukul 13.30 WIB sd 14.30 WIB dengan Materi "UJI KOMPETENSI BAHASA INGGRIS NASIONAL" yang dibawakan oleh presenter Bapak Vijay Kumar dan sebagai host Bapak Pajar Manggala Sitepu,S.Kom
Tugas kedua,tanggal 29 Mei 2019 sesi 4 pukul 13.30 WIB sd 14.30 WIB Aku menjadi moderator untuk kedua Kalinya dengan Materi " Membuat Rock Celana" yang dibawakan Oleh ibu Marlina dari UPT SLB-e Negeri Pembina Medan. Dan sebagai Host Bapak Pajar Manggala Sitepu, S. Kom

Tugas ketiga, Tanggal 1 Juni 2019.Aku berperan sebagai presenter pada sesi 1 pukul 13.30 WIB sd 14.30 WIB dengan Materi "Membuat Kuis dengan Plickers".Ibu Suryani Samosir sebagai moderator dan ibu Herbina S Sihotang sebagai Host.

Tugas keempat, pada tanggal 2 Juni 2019.Sesi 1 pukul 13.30 sd  14.30 sebagai presenter dengan materi "Kuis  Kahoot ".Ibu Khodijah Nur Lubis, S.Pdi, gr sebagai Host dan ibu Emmi Silvia Herlina, M.Pd sebagai moderator.

Tugas kelima, tanggal 12 Juni 2019 sesi 1 pukul 08.00 WIB sd 09.00 WIB. Aku berperan sebagai Host. Ibu Sri Rezeki, S.Pd,M.Si dari SMP Negeri 4 Percut Sei Tuan sebagai presenter dengan materi "Model Pembelajaran PBL. Bapak Saloom RD dari SMP N 10 Tebing Tinggi sebagai moderator.

LPTQ CABDIS WILAYAH VI "SABET" 12 PIALA MTQ TINGKAT PELAJAR SMA/SMK PROVINSI SUMATERA UTARA

LPTQ Cabdis wilayah VI menyabet 12 piala dari 5 cabang lomba musabaqoh Tilawatil Qur'an tingkat pelajar SMA/SMK provinsi Sumatera Utara ...